Telaga Claket |
1. Gunung Sepikul
Tidak berlebihan jika saya katakan bahwa hampir seluruh traveler Indonesia tahu akan keberadaan gunung berselimut hijau nan cantik ini. Berbeda dengan gunung lainnya, gunung Sepikul ini merupakan gunung batu. Pemandangan hijau yang sanggup membuat fresh lagi membuat wisatawan selalu tertarik untuk datang lagi. Selain itu, udara khas pedesaan menjadi nilai plus tersendiri.2. Bendungan Colo
Bendungan selalu berhasil menjelma dirinya menjadi sebuah tempat wisata alam yang menyegarkan mata. Bendungan Colo yang tepatnya terletak di Kecamatan Nguter ini tak kalah mempesona dibanding wisata alam lainnya. Dari beberapa share di sosial media, pemandangan asri masih menjadi daya tarik utama dari wisata alam di Sukoharjo ini.3. Telaga Claket
Telaga identik dengan ketenangan dan keasiran yang luar biasa. Ya, kedua hal itu dapat Anda dapatkan di telaga Claket ini. Lokasi telaga ini pun sangat unik yakni di perbatasan antara Sukoharjo dan Wonogiri. Walaupun area telaga ini tidaklah terlalu luas, namun power-nya dalam menenangkan pikiran yang penat sudah tidak perlu diragukan lagi.4. Curug Krajan
Sukoharjo masih punya wisata alam andalanya yang terletak di desa Karajan. Ya, oleh karena itu pula mengapa wilayah wisata ini dinamakan Curug Krajan. berbeda dengan beberapa tempat wisata yang sudah kita bahas di atas, Curug Krajan merupakan yang masih cukup sepi akan wisatawan. Berjalan kaki sepanjang 200 meter pasti worth to try.Dengan adanya 4 wisata alam andalan tersebut, berlibur ke Sukoharjo pasti menjadi pertimbagan bagi Anda si pecinta jalan-jalan. Perjalanan Anda pun akan semakin menyenangkan dan hemat jika dilakukan dengan bus. Tak perlu repot-repot pergi ke loket pembelian tiket karena sekarang telah tersedia beberapa jasa yang menawarkan tiket bus online seperti REDBUS. Tunggu apalagi.

Post a Comment
Post a Comment